Hasil Pencarian putusan+pilkada+ulang+tebing+tinggi+2010+oleh+mk
Fokus Tiga Sektor, Pilkada Ulang Rp8 Miliar
10:30:32, 03/01/2011TEBING TINGGI - Pemerintah Kota (Pemko) Tebing Tinggi fokus terhadap tiga sektor, pendidikan, kesehatan dan peningkatan sektor Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) paad 2011 ini. Namun, tidak luput dari pelaksanaan Pilkada ulang Tebing Tinggi yang telah disiapkan anggarannya sebesar Rp8 miliar. Demikian... selengkapnya »
Peserta Pilkada Tebing Tinggi Masih Simpang Siur
10:29:31, 01/11/2010KPU Tebing Temui MK dan KPU Pusat TEBING TINGGI- Jumlah pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota yang akan mengikuti pemungutan suara ulang Pilkada Kota Tebing Tinggi, hingga saat ini masih simpang siur. Hal ini dikarenakan putusan Makamah Konstitusi (MK) terkait Pilkada Kota Tebing Tinggi dinilai... selengkapnya »
Eddy Syofian Jadi Pj Wali Kota Tebing Tinggi
10:53:16, 27/08/2010Berita Release Pemprovsu Buru-buru Dibantah MEDAN-Kamis (26/8) malam tepat pukul 19.45, redaksi Sumut Pos menerima berita release dari . Beritanya berisi Gubsu H Syamsul Arifin SE atas nama Mendagri Gamawan Fauzi dijadwalkan melantik Drs H Eddy Syofian MAP menjadi Penjabat (Pj)... selengkapnya »
Golkar Minta KPU Tetap Lantik Syafri Chap-Hafas Fadhillah
10:50:19, 13/08/2010MEDAN- DPD Partai Golkar Sumut mendesak KPU Tebing Tinggi untuk segera melantik pasangan HM Syafri Chap-Hafas Fadhillah sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tebing Tinggi. Desakan itu disampaikan sesuai rapat rapat fungsionaris partai yang dihadiri antara lain, Wagirin Arman, Syahrul Pasaribu, Hardi... selengkapnya »
Irham: Mungkin Diambil Alih
10:01:53, 16/07/2010Pilkada Ulang di Tebing Tinggi MEDAN-Ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Provinsi Sumatera Utara Irham Buana Nasution belum bisa memastikan, apakah KPU Tebing Tinggi tetap menjadi penyelenggara pilkada ulang di daerah itu. Kemungkinan, pelaksanaan pilkada ulang di Tebing Tinggi akan diambil alih... selengkapnya »
KPUD Tebing Pasrah, Tunggu Sikap KPUD Sumut
10:46:11, 15/06/2010TEBING TINGGI-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tebing Tinggi kini tengah menunggu Surat Keputusan KPU Sumut terkait pelaksanaan Keputusan Mahkamah Konstitusi (MK). Sebelumnya, MK membatalkan hasil Pilkada Tebing Tinggi, memerintahkan pilkada ulang dan mendiskualifikasi calon nomor urut 4 Syafri Chap-Hafas... selengkapnya »
Tebing Panas, Polisi Siaga
11:06:14, 11/06/2010Di Samosir, Seratusan Mahasiswa Disekap TEBING TINGGI-Setelah Mah kamah Konstitusi (MK) memerintahkan KPUD mengulang pemilihan wali kota Tebing Tinggi, Rabu (9/10) lalu, suhu politik di Kota Lemang tersebut mulai memanas. Kemarin, sejumlah massa bersiaga dan terkonsentrasi di beberapa tempat. Sementara... selengkapnya »
MK: Ulang Pilkada Tebing Tinggi
11:05:42, 10/06/2010JAKARTA-Pemilihan Wali Kota Tebing Tnggi harus diulang selambat-lambatnya enam bulan ke depan atau sekitar Oktober 2010. Demikian perintah Mahkamah Konstitusi (MK) yang termaktub dalam putusan sengketa Pilkada Tebing Tnggi yang dibacakan Ketua MK, Mahfud MD, kemarin (9/6). ā€¯Memerintahkan kepada Termohon... selengkapnya »